Thursday, 27 January 2011

A Walk To Remember

A Walk to Remember adalah sebuah film yang diproduksi tahun 2002 dengan seting pertengahan tahun 1990an di Beaufort, North Carolina. Film ini berdasarkan dari novel tahun 1998 yang ditulis oleh Nicholas Sparks. dan dibintangi oleh Mandy Moore dan Shane West. Film ini disutradarai oleh Adam Shankman dan diproduksi oleh Denise DiNovi dan Hunt Lowry untuk Warner Bros.

Bagi yang memiliki selera film bergenre drama romantis, sepertinya film ini bisa jadi pilihan sobat semua. Kisah pengorbanan Landon untuk Jamie demi membahagiakannya di sisa hidup jamie bisa membuat mata berkaca-kaca lho... :). Apalagi buat mereka yang punya perasaan sensitif, boleh jadi bisa menangis. hehe..


Fim ini didukung soundtrack lagu yang bagus dan amat mendukung suasana romantis-melankolis yang tersaji. "Only Hope", "You" dan "Dare you to move" dari switchfoot merupakan lagu favorit saya sampai sekarang.



Sinopsis :
Landon (Shane West) beserta teman-temannya adalah salah satu kelompok yang terkenal di sekolah Beaufort, Carolina Utara. Mereka selalu melakukan hal-hal yang aneh dan tidak bermoral seperti mabuk-mabukan. Di sisi lain ada gadis bernama Jamie Sullivan (Mandy Moore) yang memiliki sifat yang jauh berbeda. Ia adalah orang pendiam, penyayang dan juga taat beragama.
Suatu malam Landon dan teman-temannya mabuk-mabukan sampai terjadi kecelakaan akibat perbuatan mereka. Karena Landon yang merencanakan perbuatan tersebut, akhirnya kepala sekolah menghukumnya dengan menyuruhnya mengajar dan mengikuti drama sekolah. Hukuman itulah yang kemudian mempertemukan Landon dan Jamie. Mereka berdua masuk dalam drama sekolah dan akhirnya Landon jatuh cinta pada jamie. Namun suatu hari Jamie mengatakan bahwa dirinya menderita leukimia.



Berikut saya tampilkan juga quotes bagus dari film " A Walk to Remember"

  • Jamie: You know what I figured out today?
    Landon: What?
    Jamie: Maybe God has a bigger plan for me than I had for myself. Like this journey never ends. Like you were sent to me because I'm sick. To help me through all this. You're my angel
  • Landon: Are you scared?
    Jamie: To death...
    [Landon looks upset]
    Jamie: Lighten up.
    Landon: It's not funny.
    Jamie: I'm scared of not being with you.
    Landon: Oh baby, that will never happen... I'll be here
  • Reverend Sullivan: "Do not be deceived. God is not mocked." Hmmm.
    [Landon walks into the Church as Reverend Sullivan is practicing his sermon]
    Reverend Sullivan: "Whatever a man sows, that he will also reap. For he who sows to his flesh will of the flesh reap..." Can I help you?
    Landon: Uh, yes, sir. I'd like to ask your daughter to dinner on Saturday night.
    Reverend Sullivan: That's not possible.
    Landon: Well... with all due respect, sir, I ask you to reconsider.
    Reverend Sullivan: With all due respect, Mr. Carter, I made my decision. You can, uh, exit the way you entered.
    Landon: Listen, I'm sorry I haven't treated Jamie the way I should've. She deserves more than that. I'm just asking you for the same thing that you teach us every day in Church. And that's faith.
    Reverend Sullivan: [Exhales deeply]
  • Jamie: I have something for you.
    Landon: You do?
    Jamie: Uh hmm... Don't worry it's not a bible. It was my mother's. It's got quotes from all her favorite books, and quotes by famous people. Her thoughts. Come on.
    Landon: Okay, let's check it out. Okay..."What is a friend? It's a single soul dwelling in two bodies." -Aristotle.
    Jamie: Uh uh, right here.
    Landon: Okay. "Find out who you are, and do it on purpose." That's Dolly Parton.
    Jamie: I always thought she was smart.
    Landon: "Love is always patient and kind. It is never jealous. Love is never boastful or conceited. It is never rude or selfish. It does not take offense and is not resentful.
  • Landon: [voiceover] Jamie saved my life. She taught me everything. About life, hope and the long journey ahead. I'll always miss her. But our love is like the wind. I can't see it, but I can feel it.
  • Landon: I'm sorry she never got her miracle.
    Reverend Sullivan: She did. It was you. 

No comments:

Post a Comment